
Sunway Lagoon Malaysia dengan beragam Atraksi dan Wahana
Tentang Sunway Lagoon Malaysia :
Terletak di Subang Jaya, Selangor Malaysia, Sunway Lagoon sudah berdiri sejak 1993. Taman bermain ini menyediakan banyak atraksi dan wahana, memiliki 80 atraksi yang tersebar di area seluas 360.000 meter persegi. OGIers dijamin tidak akan bosan karena ada banyak sekali area dan pilihan permainan untuk dicoba.
Ketika Anda klik “Beli”, otomatis Anda sudah melakukan pemesanan voucher yang Anda pilih.
"Pembeli voucher menyatakan bertanggung jawab atas keamanan nomor voucher & membebaskan pihak merchant serta Ogahrugi.com atas penyalahgunaan voucher ini."
Untuk melihat syarat dan ketentuan umum Klik di Sini